< Psalms 38 >
1 Yahweh, when you are angry [with me], do not rebuke/scold me and punish me!
Mazmur Daud pada waktu mempersembahkan korban peringatan. TUHAN, janganlah menghukum aku dalam geram-Mu, dan janganlah menghajar aku dalam kepanasan murka-Mu;
2 [Now it is as though] you have shot your arrows at me and wounded me; you have struck me and knocked me down.
sebab anak panah-Mu menembus aku, tangan-Mu telah turun menimpa aku.
3 Because you have been angry with me, I am suffering great pain. Because of my sin, my whole body is diseased.
Tidak ada yang sehat pada dagingku oleh karena amarah-Mu, tidak ada yang selamat pada tulang-tulangku oleh karena dosaku;
4 All my sins are [like a flood] that covers my head; they are like a load that is very heavy, with the result that I cannot carry it.
sebab kesalahanku telah menimpa kepalaku; semuanya seperti beban berat yang menjadi terlalu berat bagiku.
5 Because I have done foolish things, I have sores that have become worse, and they stink.
Luka-lukaku berbau busuk, bernanah oleh karena kebodohanku;
6 [Sometimes] I am bent over, and [sometimes] I lie prostrate; I am sad/cry all day.
aku terbungkuk-bungkuk, sangat tertunduk; sepanjang hari aku berjalan dengan dukacita.
7 My body is burning with fever, and I am very ill.
Sebab pinggangku penuh radang, tidak ada yang sehat pada dagingku;
8 I am completely exhausted, and I have no strength. I am very distressed, and I groan with pain.
aku kehabisan tenaga dan remuk redam, aku merintih karena degap-degup jantungku.
9 Yahweh, you know that I desire [to be healed]; you hear me while I am groaning.
Tuhan, Engkau mengetahui segala keinginanku, dan keluhkupun tidak tersembunyi bagi-Mu;
10 My heat is pounding heavily, and all my strength is gone. I am no longer able to see well.
jantungku berdebar-debar, kekuatanku hilang, dan cahaya matakupun lenyap dari padaku.
11 My friends and neighbors stay away from me because of my sores; even my own family stays away from me.
Sahabat-sahabatku dan teman-temanku menyisih karena penyakitku, dan sanak saudaraku menjauh.
12 And those who want to kill me set traps to catch me; those who want to harm me discuss ways to get rid of me; they plot against me all day.
Orang-orang yang ingin mencabut nyawaku memasang jerat, orang-orang yang mengikhtiarkan celakaku, memikirkan kehancuran dan merancangkan tipu daya sepanjang hari.
13 Now I act like I’m deaf, and do not listen [to what they say]. I act like I cannot talk, so I say nothing [to reply to them].
Tetapi aku ini seperti orang tuli, aku tidak mendengar, seperti orang bisu yang tidak membuka mulutnya;
14 I act like a man who does not answer [when people talk to him], because he cannot hear anything.
ya, aku ini seperti orang yang tidak mendengar, yang tak ada bantahan dalam mulutnya.
15 But Yahweh, I trust in you. My Lord God, you will answer me.
Sebab kepada-Mu, ya TUHAN, aku berharap; Engkaulah yang akan menjawab, ya Tuhan, Allahku.
16 I said to you, “Do not cause [me to die, with the result that] my enemies will rejoice! Do not cause me to stumble, with the result that they will be very happy!”
Pikirku: "Asal mereka jangan beria-ria karena aku, jangan membesarkan diri terhadap aku apabila kakiku goyah!"
17 I say that because I am about to fall down, and I constantly have pain.
Sebab aku mulai jatuh karena tersandung, dan aku selalu dirundung kesakitan;
18 I confess the wrong things that I have done; I am [very] sorry for the sins that I have committed.
ya, aku mengaku kesalahanku, aku cemas karena dosaku.
19 My enemies are healthy and strong; there are many people who hate me for no reason.
Orang-orang yang memusuhi aku besar jumlahnya, banyaklah orang-orang yang membenci aku tanpa sebab;
20 Those who do evil things to me in return for my doing good things to them oppose me because I try to do what is right.
mereka membalas yang jahat kepadaku ganti yang baik, mereka memusuhi aku, karena aku mengejar yang baik.
21 Yahweh, do not abandon me! My God, do not stay far from me!
Jangan tinggalkan aku, ya TUHAN, Allahku, janganlah jauh dari padaku!
22 Lord, you are the one who saves/rescues me; Quickly [come and] help me!
Segeralah menolong aku, ya Tuhan, keselamatanku!