< Judges 1 >
1 and to be after death Joshua and to ask son: descendant/people Israel in/on/with LORD to/for to say who? to ascend: rise to/for us to(wards) [the] Canaanite in/on/with beginning to/for to fight in/on/with him
Sesudah Yosua mati, orang Israel bertanya kepada TUHAN: "Siapakah dari pada kami yang harus lebih dahulu maju menghadapi orang Kanaan untuk berperang melawan mereka?"
2 and to say LORD Judah to ascend: rise behold to give: give [obj] [the] land: country/planet in/on/with hand: power his
Firman TUHAN: "Suku Yehudalah yang harus maju; sesungguhnya telah Kuserahkan negeri itu ke dalam tangannya."
3 and to say Judah to/for Simeon brother: male-sibling his to ascend: rise with me in/on/with allotted my and to fight in/on/with Canaanite and to go: went also I with you in/on/with allotted your and to go: went with him Simeon
Lalu berkatalah Yehuda kepada Simeon, saudaranya itu: "Majulah bersama-sama dengan aku ke bagian yang telah diundikan kepadaku dan baiklah kita berperang melawan orang Kanaan, maka akupun akan maju bersama-sama dengan engkau ke bagian yang telah diundikan kepadamu." Lalu Simeon maju bersama-sama dengan dia.
4 and to ascend: rise Judah and to give: give LORD [obj] [the] Canaanite and [the] Perizzite in/on/with hand: power their and to smite them in/on/with Bezek ten thousand man
Maka majulah suku Yehuda, lalu TUHAN menyerahkan orang Kanaan dan orang Feris ke dalam tangan mereka, dan mereka memukul kalah orang-orang itu dekat Bezek, sepuluh ribu orang banyaknya.
5 and to find [obj] Adoni-bezek Adoni-bezek in/on/with Bezek and to fight in/on/with him and to smite [obj] [the] Canaanite and [obj] [the] Perizzite
Di Bezek mereka menjumpai Adoni-Bezek dan berperang melawan dia, dan mereka memukul kalah orang Kanaan dan orang Feris.
6 and to flee Adoni-bezek Adoni-bezek and to pursue after him and to grasp [obj] him and to cut [obj] thumb/big toe hand his and foot his
Tetapi Adoni-Bezek melarikan diri, lalu mereka mengejarnya, menangkapnya dan memotong ibu jari dari tangannya dan dari kakinya.
7 and to say Adoni-bezek Adoni-bezek seventy king thumb/big toe hand their and foot their to cut to be to gather underneath: under table my like/as as which to make: do so to complete to/for me God and to come (in): bring him Jerusalem and to die there
Kata Adoni-Bezek: "Ada tujuh puluh raja dengan terpotong ibu jari tangan dan kakinya memungut sisa-sisa makanan di bawah mejaku; sesuai dengan yang kulakukan itu, demikianlah dibalaskan Allah kepadaku." Kemudian ia dibawa ke Yerusalem dan mati di sana.
8 and to fight son: descendant/people Judah in/on/with Jerusalem and to capture [obj] her and to smite her to/for lip: edge sword and [obj] [the] city to send: burn in/on/with fire
Sesudah itu bani Yehuda berperang melawan Yerusalem, merebutnya lalu memukulnya dengan mata pedang dan memusnahkan kota itu dengan api.
9 and after to go down son: descendant/people Judah to/for to fight in/on/with Canaanite to dwell [the] mountain: hill country and [the] Negeb and [the] Shephelah
Kemudian bani Yehuda maju berperang melawan orang Kanaan, yang diam di pegunungan, di Tanah Negeb dan di Daerah Bukit.
10 and to go: went Judah to(wards) [the] Canaanite [the] to dwell in/on/with Hebron and name Hebron to/for face: before Kiriath-arba Kiriath-arba and to smite [obj] Sheshai and [obj] Ahiman and [obj] Talmai
Lalu suku Yehuda bergerak menyerang orang Kanaan yang diam di Hebron--nama Hebron dahulu adalah Kiryat-Arba--dan memukul kalah Sesai, Ahiman dan Talmai.
11 and to go: went from there to(wards) to dwell Debir and name Debir to/for face: before Kiriath-sannah Kiriath-sannah
Dari sana mereka bergerak menyerang penduduk Debir. Nama Debir dahulu adalah Kiryat-Sefer.
12 and to say Caleb which to smite [obj] Kiriath-sannah Kiriath-sannah and to capture her and to give: give(marriage) to/for him [obj] Achsah daughter my to/for woman: wife
Berkatalah Kaleb: "Siapa yang mengalahkan dan merebut Kiryat-Sefer, kepadanya akan kuberikan Akhsa, anakku, menjadi isterinya."
13 and to capture her Othniel son: child Kenaz brother: male-sibling Caleb [the] small: young from him and to give: give(marriage) to/for him [obj] Achsah daughter his to/for woman: wife
Dan Otniel, anak Kenas adik Kaleb, merebut kota itu; lalu Kaleb memberikan Akhsa, anaknya, kepadanya menjadi isterinya.
14 and to be in/on/with to come (in): come she and to incite him to/for to ask from with father her [the] land: country and to descend from upon [the] donkey and to say to/for her Caleb what? to/for you
Ketika perempuan itu tiba, dibujuknya suaminya untuk meminta sebidang ladang kepada ayahnya. Maka turunlah perempuan itu dari keledainya, lalu berkatalah Kaleb kepadanya: "Ada apa?"
15 and to say to/for him to give [emph?] to/for me blessing for land: country/planet [the] Negeb to give: put me and to give: give to/for me bowl water and to give: give to/for her Caleb [obj] bowl upper and [obj] bowl lower
Jawabnya kepadanya: "Berikanlah kepadaku suatu hadiah; telah kauberikan kepadaku tanah yang gersang, berikanlah juga kepadaku mata air." Lalu Kaleb memberikan kepadanya mata air yang di hulu dan mata air yang di hilir.
16 and son: descendant/people Kenite relative Moses to ascend: rise from Ir-hatmarim [the] Ir-hatmarim with son: descendant/people Judah wilderness Judah which in/on/with Negeb Arad and to go: went and to dwell with [the] people
Keturunan Hobab, ipar Musa, orang Keni itu, maju bersama-sama dengan bani Yehuda dari kota pohon korma ke padang gurun Yehuda di Tanah Negeb dekat Arad; lalu mereka menetap di antara penduduk di sana.
17 and to go: went Judah with Simeon brother: male-sibling his and to smite [obj] [the] Canaanite to dwell Zephath and to devote/destroy [obj] her and to call: call by [obj] name [the] city Hormah
Yehuda maju bersama-sama dengan Simeon, saudaranya itu, lalu mereka memukul kalah orang Kanaan, penduduk Zefat; mereka menumpas kota itu. Sebab itu kota itu dinamai Horma.
18 and to capture Judah [obj] Gaza and [obj] border: area her and [obj] Ashkelon and [obj] border: area her and [obj] Ekron and [obj] border: area her
Selanjutnya suku Yehuda merebut Gaza dengan daerahnya, Askelon dengan daerahnya dan Ekron dengan daerahnya.
19 and to be LORD (with *L(abh)*) Judah and to possess: take [obj] [the] mountain: hill country for not to/for to possess: take [obj] to dwell [the] valley for chariot iron to/for them
Dan TUHAN menyertai suku Yehuda, sehingga mereka menduduki pegunungan itu; tetapi mereka tidak dapat menghalau penduduk yang di lembah, sebab orang-orang ini mempunyai kereta-kereta besi.
20 and to give: give to/for Caleb [obj] Hebron like/as as which to speak: speak Moses and to possess: take from there [obj] three son: descendant/people [the] Anak
Kepada Kaleb telah diberikan Hebron, seperti yang dikatakan Musa dahulu, dan dari sana telah dihalaukannya anak Enak yang tiga itu.
21 and [obj] [the] Jebusite to dwell Jerusalem not to possess: take son: descendant/people Benjamin and to dwell [the] Jebusite with son: descendant/people Benjamin in/on/with Jerusalem till [the] day: today [the] this
Tetapi orang Yebus, penduduk kota Yerusalem, tidak dihalau oleh bani Benyamin, jadi orang Yebus itu masih diam bersama-sama dengan bani Benyamin di Yerusalem sampai sekarang.
22 and to ascend: rise house: household Joseph also they(masc.) Bethel Bethel and LORD with them
Keturunan Yusuf juga maju menyerang Betel, dan TUHAN menyertai mereka.
23 and to spy house: household Joseph in/on/with Bethel Bethel and name [the] city to/for face: before Luz
Keturunan Yusuf menyuruh orang mengintai Betel itu--nama kota itu dahulu adalah Lus.
24 and to see: see [the] to keep: look at man to come out: come from [the] city and to say to/for him to see: see us please [obj] entrance [the] city and to make: do with you kindness
Ketika pengintai-pengintai itu melihat seorang keluar dari kota itu, maka berkatalah mereka kepadanya: "Tolong tunjukkan bagaimana kami dapat memasuki kota ini, maka kami akan memperlakukan engkau sebagai sahabat."
25 and to see: see them [obj] entrance [the] city and to smite [obj] [the] city to/for lip: edge sword and [obj] [the] man and [obj] all family his to send: let go
Lalu ditunjukkannyalah kepada mereka bagaimana mereka dapat memasuki kota itu, dan mereka memukul kota itu dengan mata pedang, tetapi orang itu dengan seluruh kaumnya dibiarkan mereka pergi.
26 and to go: went [the] man land: country/planet [the] Hittite and to build city and to call: call by name her Luz he/she/it name her till [the] day: today [the] this
Orang itu pergi ke negeri orang Het dan mendirikan di sana sebuah kota yang dinamainya Lus. Demikianlah nama kota itu sampai sekarang.
27 and not to possess: take Manasseh [obj] Beth-shean Beth-shean and [obj] daughter: village her and [obj] Taanach and [obj] daughter: village her and [obj] (to dwell *Q(K)*) Dor and [obj] daughter: village her and [obj] to dwell Ibleam and [obj] daughter: village her and [obj] to dwell Megiddo and [obj] daughter: village her and be willing [the] Canaanite to/for to dwell in/on/with land: country/planet [the] this
Suku Manasye tidak menghalau penduduk Bet-Sean dan penduduk segala anak kotanya, penduduk Taanakh dengan segala anak kotanya, penduduk Dor dengan segala anak kotanya, penduduk Yibleam dengan segala anak kotanya, dan penduduk Megido dengan segala anak kotanya, sebab orang Kanaan itu berkeras untuk tetap diam di negeri itu.
28 and to be for to strengthen: strengthen Israel and to set: put [obj] [the] Canaanite to/for taskworker and to possess: take not to possess: take him
Setelah orang Israel menjadi kuat, mereka membuat orang Kanaan itu menjadi orang rodi dan tidak menghalau mereka sama sekali.
29 and Ephraim not to possess: take [obj] [the] Canaanite [the] to dwell in/on/with Gezer and to dwell [the] Canaanite in/on/with entrails: among his in/on/with Gezer
Suku Efraimpun tidak menghalau orang Kanaan yang diam di Gezer, sehingga orang Kanaan itu tetap diam di tengah-tengah mereka di Gezer.
30 Zebulun not to possess: take [obj] to dwell Kitron and [obj] to dwell Nahalol and to dwell [the] Canaanite in/on/with entrails: among his and to be to/for taskworker
Suku Zebulon tidak menghalau penduduk Kitron dan penduduk Nahalol, sehingga orang Kanaan itu tetap diam di tengah-tengah mereka, walaupun sebagai orang rodi.
31 Asher not to possess: take [obj] to dwell Acco and [obj] to dwell Sidon and [obj] Ahlab and [obj] Achzib and [obj] Helbah and [obj] Aphek and [obj] Rehob
Suku Asyer tidak menghalau penduduk Ako, penduduk Sidon serta Ahlab, Akhzib, Helba, Afek dan Rehob,
32 and to dwell [the] Asherite in/on/with entrails: among [the] Canaanite to dwell [the] land: country/planet for not to possess: take him
sehingga orang Asyer itu diam di tengah-tengah orang Kanaan, penduduk asli di negeri itu, sebab orang-orang itu tidak dihalaunya.
33 Naphtali not to possess: take [obj] to dwell Beth-shemesh Beth-shemesh and [obj] to dwell Beth-anath Beth-anath and to dwell in/on/with entrails: among [the] Canaanite to dwell [the] land: country/planet and to dwell Beth-shemesh Beth-shemesh and Beth-anath Beth-anath to be to/for them to/for taskworker
Suku Naftali tidak menghalau penduduk Bet-Semes dan penduduk Bet-Anat, sehingga mereka diam di tengah-tengah orang Kanaan, penduduk asli di negeri itu; tetapi penduduk Bet-Semes dan Bet-Anat itu menjadi orang rodi bagi mereka.
34 and to oppress [the] Amorite [obj] son: descendant/people Dan [the] mountain: hill country [to] for not to give: allow him to/for to go down to/for valley
Orang Amori mendesak bani Dan ke sebelah pegunungan dan tidak membiarkan mereka turun ke lembah,
35 and be willing [the] Amorite to/for to dwell in/on/with mountain: mount (Mount) Heres in/on/with Aijalon and in/on/with Shaalbim and to honor: heavy hand: power house: household Joseph and to be to/for taskworker
dan orang Amori itu berkeras untuk tetap diam di Har-Heres, di Ayalon dan di Saalbim, walaupun mereka mendapat tekanan berat dari keturunan Yusuf, sebab mereka menjadi orang rodi.
36 and border: boundary [the] Amorite from ascent Akrabbim from [the] Sela and above [to]
Daerah orang Amori itu mulai dari pendakian Akrabim, dari Sela, terus ke atas.