< Galatians 6 >
1 Brethren, if a man be suddenly taken in any offence, ye which are spirituall, restore such one with the spirit of meekenes, considering thy selfe, least thou also be tempted.
Saudara-saudara, kalaupun seorang kedapatan melakukan suatu pelanggaran, maka kamu yang rohani, harus memimpin orang itu ke jalan yang benar dalam roh lemah lembut, sambil menjaga dirimu sendiri, supaya kamu juga jangan kena pencobaan.
2 Beare ye one anothers burden, and so fulfill the Lawe of Christ.
Bertolong-tolonganlah menanggung bebanmu! Demikianlah kamu memenuhi hukum Kristus.
3 For if any man seeme to himselfe, that he is somewhat, when he is nothing, hee deceiueth himselfe in his imagination.
Sebab kalau seorang menyangka, bahwa ia berarti, padahal ia sama sekali tidak berarti, ia menipu dirinya sendiri.
4 But let euery man prooue his owne worke: and then shall he haue reioycing in himselfe onely and not in another.
Baiklah tiap-tiap orang menguji pekerjaannya sendiri; maka ia boleh bermegah melihat keadaannya sendiri dan bukan melihat keadaan orang lain.
5 For euery man shall beare his owne burden.
Sebab tiap-tiap orang akan memikul tanggungannya sendiri.
6 Let him that is taught in the worde, make him that hath taught him, partaker of all his goods.
Dan baiklah dia, yang menerima pengajaran dalam Firman, membagi segala sesuatu yang ada padanya dengan orang yang memberikan pengajaran itu.
7 Be not deceiued: God is not mocked: for whatsoeuer a man soweth, that shall hee also reape.
Jangan sesat! Allah tidak membiarkan diri-Nya dipermainkan. Karena apa yang ditabur orang, itu juga yang akan dituainya.
8 For hee that soweth to his flesh, shall of the flesh reape corruption: but hee that soweth to the spirit, shall of the spirit reape life euerlasting. (aiōnios )
Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia akan menuai kebinasaan dari dagingnya, tetapi barangsiapa menabur dalam Roh, ia akan menuai hidup yang kekal dari Roh itu. (aiōnios )
9 Let vs not therefore be weary of well doing: for in due season we shall reape, if we faint not.
Janganlah kita jemu-jemu berbuat baik, karena apabila sudah datang waktunya, kita akan menuai, jika kita tidak menjadi lemah.
10 While we haue therefore time, let vs doe good vnto all men, but specially vnto them, which are of the housholde of faith.
Karena itu, selama masih ada kesempatan bagi kita, marilah kita berbuat baik kepada semua orang, tetapi terutama kepada kawan-kawan kita seiman.
11 Ye see how large a letter I haue written vnto you with mine owne hand.
Lihatlah, bagaimana besarnya huruf-huruf yang kutulis kepadamu dengan tanganku sendiri.
12 As many as desire to make a faire shewe in the flesh, they constraine you to be circumcised, onely because they would not suffer persecution for the crosse of Christ.
Mereka yang secara lahiriah suka menonjolkan diri, merekalah yang berusaha memaksa kamu untuk bersunat, hanya dengan maksud, supaya mereka tidak dianiaya karena salib Kristus.
13 For they themselues which are circumcised keepe not the law, but desire to haue you circumcised, that they might reioyce in your flesh.
Sebab mereka yang menyunatkan dirinyapun, tidak memelihara hukum Taurat. Tetapi mereka menghendaki, supaya kamu menyunatkan diri, agar mereka dapat bermegah atas keadaanmu yang lahiriah.
14 But God forbid that I should reioyce, but in ye crosse of our Lord Iesus Christ, whereby the world is crucified vnto me, and I vnto ye world.
Tetapi aku sekali-kali tidak mau bermegah, selain dalam salib Tuhan kita Yesus Kristus, sebab olehnya dunia telah disalibkan bagiku dan aku bagi dunia.
15 For in Christ Iesus neither circumcision auaileth any thing, nor vncircumcision, but a newe creature.
Sebab bersunat atau tidak bersunat tidak ada artinya, tetapi menjadi ciptaan baru, itulah yang ada artinya.
16 And as many as walke according to this rule, peace shalbe vpon them, and mercie, and vpon the Israel of God.
Dan semua orang, yang memberi dirinya dipimpin oleh patokan ini, turunlah kiranya damai sejahtera dan rahmat atas mereka dan atas Israel milik Allah.
17 From henceforth let no man put me to busines: for I beare in my body the markes of the Lord Iesus.
Selanjutnya janganlah ada orang yang menyusahkan aku, karena pada tubuhku ada tanda-tanda milik Yesus.
18 Brethren, the grace of our Lord Iesus Christ be with your spirit, Amen. ‘Vnto the Galatians written from Rome.’
Kasih karunia Tuhan kita Yesus Kristus menyertai roh kamu, saudara-saudara! Amin.