< 1 Chronicles 4 >

1 The descendants of Judah: Perez, Hezron, Carmi, Hur, and Shobal.
Berikut ini adalah sebagian dari keturunan Yehuda: Peres, Hezron, Karmi, Hur dan Syobal.
2 Reaiah son of Shobal was the father of Jahath, and Jahath was the father of Ahumai and Lahad. These were the clans of the Zorathites.
Syobal adalah ayah Reaya, Reaya ayah Yahat. Yahat mempunyai dua anak laki-laki: Ahumai dan Lahad. Mereka leluhur penduduk kota Zora.
3 These were the sons of Etam: Jezreel, Ishma, and Idbash. And their sister was named Hazzelelponi.
Anak laki-laki sulung dari Kaleb dengan istrinya yang bernama Efrat adalah Hur. Keturunan Hur adalah pendiri kota Betlehem. Etam, Pnuel dan Ezer adalah anak-anak Hur. Etam mempunyai tiga anak laki-laki bernama Yizreel, Isma dan Idbas, dan satu anak perempuan bernama Hazelelponi. Pnuel mendirikan kota Gedor dan Ezer mendirikan kota Husa.
4 Penuel was the father of Gedor, and Ezer was the father of Hushah. These were the descendants of Hur, the firstborn of Ephrathah and the father of Bethlehem.
5 Ashhur the father of Tekoa had two wives, Helah and Naarah.
Asyhur yang mendirikan kota Tekoa mempunyai dua istri, yaitu Hela dan Naara.
6 Naarah bore to him Ahuzzam, Hepher, Temeni, and Haahashtari. These were the descendants of Naarah.
Dengan Naara ia mendapat empat anak laki-laki: Ahuzam, Hefer, Temeni dan Ahastari.
7 The sons of Helah were Zereth, Zohar, Ethnan,
Dengan Hela, Asyhur mendapat tiga anak laki-laki, yaitu Zeret, Yezohar dan Etnan.
8 and Koz, who was the father of Anub and Zobebah and of the clans of Aharhel son of Harum.
Anub dan Hazobeba adalah anak-anak lelaki Kos leluhur kaum keturunan Aharhel anak Harum.
9 Now Jabez was more honorable than his brothers. His mother had named him Jabez, saying, “Because I bore him in pain.”
Ada seorang laki-laki bernama Yabes; ia lebih dihormati daripada saudara-saudaranya. Ia diberikan nama Yabes oleh ibunya, karena ibunya sangat menderita ketika melahirkan dia.
10 And Jabez called out to the God of Israel, “If only You would bless me and enlarge my territory! May Your hand be with me and keep me from harm, so that I will be free from pain.” And God granted the request of Jabez.
Tetapi Yabes berdoa kepada Allah yang disembah oleh orang Israel, katanya, "Ya Allah, berkatilah aku, dan perluaslah kiranya wilayahku. Lindungilah aku dan jauhkanlah malapetaka supaya aku tidak menderita." Dan Allah mengabulkan permintaannya.
11 Chelub the brother of Shuhah was the father of Mehir, who was the father of Eshton.
Kelub saudara Suha mempunyai anak laki-laki bernama Mehir. Anak Mehir adalah Eston,
12 Eshton was the father of Beth-rapha, of Paseah, and of Tehinnah the father of Ir-nahash. These were the men of Recah.
dan Eston mempunyai tiga anak laki-laki, yaitu Bet-Rafa, Paseah dan Tehina, yang mendirikan kota Nahas. Keturunan orang-orang itu tinggal di kota Reka.
13 The sons of Kenaz: Othniel and Seraiah. The sons of Othniel: Hathath and Meonothai.
Kenas mempunyai dua anak laki-laki bernama Otniel dan Seraya. Otniel juga mempunyai dua anak laki-laki, yaitu Hatat dan Meonotai.
14 Meonothai was the father of Ophrah, and Seraiah was the father of Joab, the father of those living in Ge-harashim, which was given this name because its people were craftsmen.
Anak Meonotai ialah Ofra. Anak Seraya ialah Yoab pendiri Lembah Pengrajin. Seluruh penduduk di lembah itu adalah ahli pembuat kerajinan tangan.
15 The sons of Caleb son of Jephunneh: Iru, Elah, and Naam. The son of Elah: Kenaz.
Kaleb anak Yefune mempunyai tiga anak laki-laki: Iru, Ela dan Naam. Anak Ela ialah Kenas.
16 The sons of Jehallelel: Ziph, Ziphah, Tiria, and Asarel.
Yehaleleel mempunyai empat anak laki-laki: Zif, Zifa, Tireya dan Asareel.
17 The sons of Ezrah: Jether, Mered, Epher, and Jalon. And Mered’s wife Bithiah gave birth to Miriam, Shammai, and Ishbah the father of Eshtemoa.
Anak laki-laki Ezra ada empat orang: Yeter, Mered, Efer dan Yalon. Mered kawin dengan Bica putri raja Mesir. Mereka mendapat seorang anak perempuan bernama Miryam, dan dua anak laki-laki bernama Samai dan Yisba. Yisba adalah pendiri kota Estemoa. Mered juga kawin dengan seorang wanita dari suku Yehuda; anak mereka yang laki-laki ada tiga orang: Yered pendiri kota Gedor, Heber pendiri kota Sokho, dan Yekutiel pendiri kota Zanoah.
18 These were the children of Pharaoh’s daughter Bithiah. Mered also took a Judean wife, who gave birth to Jered the father of Gedor, Heber the father of Soco, and Jekuthiel the father of Zanoah.
19 The sons of Hodiah’s wife, the sister of Naham, were the fathers of Keilah the Garmite and of Eshtemoa the Maacathite.
Hodia kawin dengan saudara perempuan Naham. Keturunan mereka adalah leluhur kaum Garmi dan kaum Maakha. Kaum Garmi tinggal di kota Kehila, dan kaum Maakha tinggal di kota Estemoa.
20 The sons of Shimon: Amnon, Rinnah, Ben-hanan, and Tilon. The descendants of Ishi: Zoheth and Ben-zoheth.
Simon mempunyai empat anak laki-laki: Amnon, Rina, Benhanan dan Tilon. Yisei mempunyai dua anak laki-laki: Zohet dan Ben-Zohet.
21 The sons of Shelah son of Judah: Er the father of Lecah, Laadah the father of Mareshah and the clans of the linen workers at Beth-ashbea,
Salah seorang anak Yehuda bernama Sela. Keturunannya adalah sebagai berikut: Er pendiri kota Lekha, Lada pendiri kota Maresa, Kaum penenun kain lenan di kota Bet-Asybea, Yokim, Penduduk kota Kozeba, Yoas, Saraf yang kawin dengan wanita-wanita Moab dan kemudian kembali ke Betlehem. Daftar itu dikutip dari catatan kuno.
22 Jokim, the men of Cozeba, and Joash and Saraph, who ruled in Moab and Jashubi-lehem. (These names are from ancient records.)
23 These were the potters who lived at Netaim and Gederah. They lived there in the service of the king.
Mereka semua pembuat kendi dan tempayan untuk raja dan tinggal di kota Netaim dan Gedera.
24 The descendants of Simeon: Nemuel, Jamin, Jarib, Zerah, and Shaul.
Simeon mempunyai lima anak laki-laki: Nemuel, Yamin, Yarib, Zerah dan Saul.
25 The sons of Shaul: Shallum, Mibsam, and Mishma.
Keturunan Saul adalah sebagai berikut: Salum, Mibsam, Misma, Hamuel, Zakur, Simei.
26 The sons of Mishma: Hammuel, Zaccur, and Shimei.
27 Shimei had sixteen sons and six daughters, but his brothers did not have many children, so their whole clan did not become as numerous as the sons of Judah.
Simei mempunyai 22 anak: 16 laki-laki dan 6 perempuan. Tetapi sanak saudara Simei sedikit saja anaknya. Keturunan Simeon tidak sebanyak keturunan Yehuda.
28 They lived in Beersheba, Moladah, Hazar-shual,
Sampai kepada masa Raja Daud, keturunan Simeon tinggal di kota-kota berikut ini: Bersyeba, Molada, Hazar-Sual,
29 Bilhah, Ezem, Tolad,
Bilha, Ezem, Tolad,
30 Bethuel, Hormah, Ziklag,
Betuel, Horma, Ziklag,
31 Beth-marcaboth, Hazar-susim, Beth-biri, and Shaaraim. These were their cities until the reign of David.
Bet-Markabot, Hazar-Susim, Bet-Biri dan Saaraim.
32 And their villages were Etam, Ain, Rimmon, Tochen, and Ashan—five towns—
Mereka juga tinggal di lima tempat yang lain, yaitu Etam, Ain, Rimon, Tokhen, Asan,
33 and all their surrounding villages as far as Baal. These were their settlements, and they kept a genealogical record:
dan di kampung-kampung sekitar tempat-tempat itu sampai sejauh kota Baal di bagian barat daya. Demikianlah catatan yang ada pada keturunan Simeon mengenai Silsilah dan tempat-tempat tinggal mereka.
34 Meshobab, Jamlech, Joshah son of Amaziah,
Berikut ini adalah nama-nama kepala kaum dalam suku Simeon: Mesobab, Yamlekh, Yosa anak Amazia, Yoel, Yehu anak Yosibya (Yosibya adalah anak Seraya, cucu Asiel), Elyoenai, Yaakoba, Yesohaya, Asaya, Adiel, Yesimiel, Benaya, Ziza anak Sifei (garis silsilah dari Sifei ke atas ialah: Alon, Yedaya, Simri, Semaya). Karena keluarga-keluarga mereka terus bertambah,
35 Joel, Jehu son of Joshibiah (son of Seraiah, son of Asiel),
36 Elioenai, Jaakobah, Jeshohaiah, Asaiah, Adiel, Jesimiel, Benaiah,
37 and Ziza son of Shiphi (son of Allon, son of Jedaiah, son of Shimri, son of Shemaiah).
38 These men listed by name were the leaders of their clans. Their families increased greatly,
39 and they journeyed to the entrance of Gedor, to the east side of the valley, in search of pasture for their flocks.
maka mereka menyebar ke barat sampai dekat kota Gedor yang terletak di sebuah lembah. Di sebelah timur lembah itu mereka menemukan padang rumput yang subur lagi luas serta tenang untuk ternak mereka. Dahulu daerah itu didiami orang-orang Ham yang hidup damai.
40 There they found rich, good pasture, and the land was spacious, peaceful, and quiet; for some Hamites had lived there formerly.
41 These who were noted by name came in the days of Hezekiah king of Judah. They attacked the Hamites and Meunites there in their dwellings, devoting them to destruction even to this day. Then they settled in their place, because there was pasture for their flocks.
Pada zaman Hizkia raja Yehuda keturunan Simeon tersebut menyerbu Gedor. Mereka menghancurkan kemah-kemah penduduk kota itu dan orang Meunim, lalu mengusir penduduknya. Kemudian mereka menetap di sana karena banyak padang rumputnya untuk ternak mereka.
42 And five hundred of these Simeonites led by Pelatiah, Neariah, Rephaiah, and Uzziel, the sons of Ishi, went to Mount Seir
Di bawah pimpinan anak-anak Yisei, yaitu Pelaca, Nearya, Refaya dan Uziel, 500 anggota yang lain dari suku Simeon pindah ke Edom di timur.
43 and struck down the remnant of the Amalekites who had escaped. And they have lived there to this day.
Mereka membunuh sisa-sisa orang Amalek, lalu menetap di situ sejak waktu itu.

< 1 Chronicles 4 >