< Job 35 >
1 Then Elihu also said this:
Maka berbicaralah Elihu:
2 “[Job, ] do you think that what you said is right/correct? You say, ‘God knows that I am innocent,’
"Inikah yang kauanggap adil dan yang kausebut: kebenaranku di hadapan Allah,
3 and you say [to God], ‘What good have I received for not sinning? What benefit have I received from that?’ [DOU, RHQ]
kalau engkau bertanya: Apakah gunanya bagiku? Apakah kelebihanku bila aku berbuat dosa?
4 [Well, ] I will answer you, and I will answer your three friends, too.
Akulah yang akan memberi jawab kepadamu dan kepada sahabat-sahabatmu bersama-sama dengan engkau:
5 “[Job], look up at the sky; look at the clouds that are high above you and realize [that God is far above everything].
Arahkan pandanganmu ke langit dan lihatlah, perhatikanlah awan-awan yang lebih tinggi dari padamu!
6 If you have sinned, that does not [RHQ] harm God at all. If many times you do things that are wrong, that certainly does not [RHQ] affect him [DOU].
Jikalau engkau berbuat dosa, apa yang akan kaulakukan terhadap Dia? Kalau pelanggaranmu banyak, apa yang kaubuat terhadap Dia?
7 And if you are righteous, does that help God? No, he is not benefited by anything that you do [DOU].
Jikalau engkau benar, apakah yang kauberikan kepada Dia? Atau apakah yang diterima-Nya dari tanganmu?
8 It is other people who suffer because of the wicked things that you do, but by doing good things for people, you help them.
Hanya orang seperti engkau yang dirugikan oleh kefasikanmu dan hanya anak manusia yang diuntungkan oleh kebenaranmu.
9 “People cry out because of the many things that people do to others to (oppress them/treat them cruelly); they call for help because of the things that powerful people do [MTY] to them.
Orang menjerit oleh karena banyaknya penindasan, berteriak minta tolong oleh karena kekerasan orang-orang yang berkuasa;
10 But (no one/none of them) calls out [to God], saying ‘Why does God, my creator, [not help me]? He [should] enable me to sing [joyful] songs, [instead of very sad songs, ] during the night.
tetapi orang tidak bertanya: Di mana Allah, yang membuat aku, dan yang memberi nyanyian pujian di waktu malam;
11 He [should be able to] teach us more than all the wild animals do; he [should] enable us to become wiser than [all] the birds are!’
yang memberi kita akal budi melebihi binatang di bumi, dan hikmat melebihi burung di udara?
12 People cry out [for help], but God does not answer them, because those who cry out are proud and evil people.
Ketika itu orang menjerit, tetapi Ia tidak menjawab, oleh karena kecongkakan orang-orang jahat.
13 It is useless for them to cry out, because God, the Almighty One, does not pay any attention to what they say.
Sungguh, teriakan yang kosong tidak didengar Allah dan tidak dihiraukan oleh Yang Mahakuasa.
14 So, when you complain that you cannot see God, and you tell him that you are waiting for him [to decide whether or not you should be punished for what you have done], God will not listen to you, either!
Lebih-lebih lagi kalau engkau berkata, bahwa engkau tidak melihat Dia, bahwa perkaramu sudah diadukan kehadapan-Nya, tetapi masih juga engkau menanti-nantikan Dia!
15 Furthermore, [you say that] because he does not pay attention when people commit sins, he does not become angry and punish them.
Tetapi sekarang: karena murka-Nya tidak menghukum dan Ia tidak terlalu mempedulikan pelanggaran,
16 You say things that are useless; you say a lot of things without knowing [what you are talking about].”
maka Ayub berbesar mulut dengan sia-sia, banyak bicara tanpa pengertian."